Dandim 0826 Pamekasan ngopi santai Bersama Awak Media

    Dandim 0826 Pamekasan ngopi santai Bersama Awak Media

    PAMEKASAN - Dandim 0826 Pamekasan menggelar Silaturrahmi dengan para Wartawan Pamekasan, guna mempererat hubungan serta sinergitas antara Kodim dan Insan Pers,  Kamis (07/07/2022) siang.

    Kegiatan tersebut dilakukan dengan ngopi santai serta bernyanyi bersama di ruang data Kantor Kodim 0826 Pamekasan.

    Menurut Dandim 0826 Pamekasan Letkol Inf Ubaydillah dirinya hanya ingin lebih dekat dengan Insan Pers yang ada di Kabupaten Pamekasan ini.

    Baginya Sinergitas kepada siapapun itu sangat penting, demi menjaga keakraban antar sesama.

    "Kami adalah pelayan masyarakat, sudah sepantasnya kami menjaga hubungan baik dengan siapapun, terutama dengan Insan Pers yang selalu membantu disetiap kegiatan Kodim 0826 Pamekasan, " kata Dandim Ubaydillah.

    Dandim juga berharap kepada teman-teman Pers untuk tidak lelah dalam memberikan informasi yang positif kepada masyarakat, khususnya masyarakat Pamekasan.

    "Memberikan edukasi dan menyelaraskan, serta membantu membawa nama baik Kabupaten Pamekasan, adalah tugas kita bersama, untuk itu mari kita bersama-sama dalam menjalankan tugas baik ini, " imbuhnya. (makruf) 

    pamekasan
    Makruf

    Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0826 Pamekasan Berikan Ucapkan Selamat...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0826 Pamekasan Gelar Penyuluhan Hukum...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Gabungan Angkatan Bersenjata RRT
    Bakamla RI Siap Dukung Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    DWP Bakamla RI Dukung Pemberdayaan UMKM dan Peran Perempuan di Jala Fair 2025

    Ikuti Kami